HARIANEKONOMI.COM – Presiden Jokowi Sebut Rizal Ramli Sebagai Ekonom yang Cerdas dan Aktvis yang Kritis karena Cinta kepada Bangsa
Unggah Potret Rizal Raml di Akun Medsosnya, Presiden Jokowi: Ekonom yang Cerdas dan Aktvis yang Kritis
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meyampaikan duka cita atas meninggalnya mantan Menko Maritim Rizal Ramli.
Dia menyebut Rizal Ramli sebagai ekonom yang cerdas dan aktivis yang kritis karena cinta kepada bangsa.
Baca Juga:
Berikut Ini adalah Nama Lengkap dan Jabatannya di OJK, KPK Panggil 3 Pegawai Otoritas Jasa Keuangan
Ucapan duka cita tersebut disampaikan Jokowi melalui laman akun Twitter pribadinya.
Baca artikel lainnya di sini : Sahabat Seperjuangan yang Bisa Saling Mendukung ataupun Saling Mengkritik, Mahfud MD Tentang Rizal Ramli
Dalam postingannya, dia juga sekaligus mengunggah foto Rizal Ramli.
“Turut berdukacita atas berpulangnya ke Rahmatullah, Bapak Rizal Ramli, mantan Menko Kemaritiman, kemarin di Jakarta,” tulis akun X @jokowi, Rabu (3/1/2024).
Baca Juga:
Kejagung Ungkap Peran tersangka ASB Selaku Direktur Utama PT Kebun Tebu Mas, Kasus Importasi Gula
Soal Kondisi Pasokan Pangan Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Mentan Andi Amran Sulaiman Beri Penjelasan
“Saya mengenal almarhum Rizal Ramli sebagai seorang ekonom yang cerdas dan aktivis yang kritis karena kecintaan terhadap bangsanya,” sambungnya.
Lihat juga konten video, di sini: Ulfah Masfufah dan Tim BNSP Gelar Pertemuan Strategis di Seoul: Upaya Peningkatan Kompetensi Tenaga Kerja
Dalam unggahan yang sama, Jokowi juga mendoakan Almarhum Rizal Ramli mendapat tempat terbaik di sisi Tuhan.
Dia turut berdoa keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan.
Baca Juga:
Opsi Penggilingan Padi Bisa Dilakukan BUMN atau Bulog, Presiden Prabowo Ajak Kerja Sama Perpadi
Wujudkan Swasembada Sekaligus Menjadi Lumbung Pangan Dunia, Pemerintah Ungkap Alasan Optimisnya
“Semoga arwah almarhum mendapatkan tempat nan lapang di sisi Allah SWT dan segenap keluarga serta kerabat yang ditinggalkan kiranya diberi kesabaran,” ungkapnya***